"Bisa menghargai diri sendiri adalah hal paling baik.
Untuk buat bahagia bukan tentang seberapa banyak orang disamping kita,
sendirian pun patut bangga kalau sudah perihal tubuh.
Buruknya kita dimata orang lain, peduli apa?
Bukankah masing-masing diri punya kurangnya sendiri?"
"Kalau dunia yang katanya menyenangkan ini gak bisa menerima kamu dengan sepenuhnya,
akan lebih baik kalau kita bangun dunia kita sendiri, senyamannya".
"Beberapa hal memang harus tertatih dulu baru akhirnya terlatih".
"Atas terkabulnya keinginan baik, kita patut bersyukur.
Doa-doa yang masih berterbangan dilangit, semoga segera sampai ya".
Tidak ada komentar:
Posting Komentar